detikJabarMinggu, 27 Okt 2024 12:00 WIB Pengendara Keluhkan Kerusakan Jalan Sumbawa Bandung Pengendara di Jalan Sumbawa, Bandung, diingatkan waspada terhadap lubang dalam yang membahayakan. Kerusakan jalan ini perlu perhatian pemerintah segera.