
PUPR Gelontorkan Rp 916 M buat Perawatan Jalan Lintas Timur Sumatera
Kementerian PUPR melakukan kerja sama pemerintah dan badan usaha (KPBU) untuk proyek preservasi atau pemeliharaan Jalan Lintas Timur Sumatera Selatan.
Kementerian PUPR melakukan kerja sama pemerintah dan badan usaha (KPBU) untuk proyek preservasi atau pemeliharaan Jalan Lintas Timur Sumatera Selatan.
Spesialis pencurian ban mobil di jalan lintas timur (jalintim) Sumatera ditangkap. Polisi masih memburu dua orang lainnya.
Kepala BBPJN Wilayah V, Kiagus Saiful Anwar memastikan perbaikan Jalan Lintas Timur Palembang-Jambi akan dilanjutkan dalam waktu dekat.
Perbaikan Jalan Lintas Timur Palembang-Jambi masih dilakukan. Perbaikan ditargetkan selesai pada H-4 Lebaran 2019.
Fary pun minta pemerintah serius memperbaiki jalan rusak sebelum mudik Lebaran.
Dinkes Sumsel membuat 86 posko kesehatan untuk para pemudik Lebaran. Posko disebar di sepanjang Jalan Lintas Timur Sumatera dan sekitarnya.