
Rapor Merah WHO Soal Situasi COVID-19 di DKI Jakarta
Kasus Corona di Ibu Kota meledak. Angka konfirmasi dan pasien meninggal akibat Corona masih terus nanjak. Ini catatan WHO terkait kenaikan tersebut.
Kasus Corona di Ibu Kota meledak. Angka konfirmasi dan pasien meninggal akibat Corona masih terus nanjak. Ini catatan WHO terkait kenaikan tersebut.
Kasus Corona di DKI Jakarta lagi-lagi memecahkan rekor. Kini, kasus Corona harian di Ibu Kota menembus 5.582 kasus pada 20 Juni 2021.
DKI Jakarta tak lagi ada zona merah. Namun beberapa wilayah di DKI masih memiliki zona rawan dengan tingkat risiko penularan tinggi.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengajak masyarakat jauhi pusat kota Jakarta yang masih memiliki kasus tinggi terhadap penyebaran virus Corona (COVID-19)