
Cuti Bersama ASN 2023 Ada 8 Hari: Daftar Tanggal dan Aturan Terbaru
Cuti Bersama ASN 2023 telah ditetapkan pemerintah melalui aturan cuti ASN terbaru. Aturan tersebut memuat informasi penetapan cuti bersama ASN pada tahun 2023.
Cuti Bersama ASN 2023 telah ditetapkan pemerintah melalui aturan cuti ASN terbaru. Aturan tersebut memuat informasi penetapan cuti bersama ASN pada tahun 2023.
Pemerintah telah menetapkan hari libur nasional atau tanggal merah selama satu tahun termasuk libur Natal 2022 dan tahun baru 2023.
Kapan cuti bersama lebaran 2023? Pemerintah telah mengumumkan SKB 3 Menteri tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 yang diteken Selasa (11/10/2022).