detikNewsSelasa, 24 Mar 2020 09:38 WIB ITS Bikin Bilik Sterilisasi dan Face Shield untuk Tangani Corona ITS membuat bilik sterilisasi untuk membunuh bekteri yang menempel pada tubuh. Selain ini mereka juga membuat alat pelindung wajah untuk tenaga medis.