
34 Ketua DPD Partai Demokrat Ikrar Kesetiaan ke AHY
Isu kudeta Partai Demokrat masih memanas. Sebanyak 34 ketua DPD melakukan ikrar kesetiaan yang disaksikan oleh Ketum PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
Isu kudeta Partai Demokrat masih memanas. Sebanyak 34 ketua DPD melakukan ikrar kesetiaan yang disaksikan oleh Ketum PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
SBY kerap menyertakan kode misterius. Muncul tanda tanya, siapa The Ugly, sosok misterius yang disebut SBY tak lama sebelum AHY mengumumkan ada upaya kudeta.
20Detik telah merangkum kejadian heboh dan menarik yang terjadi dalam sepekan terakhir. Apa saja? Simak video berikut ini!
Marzuki Alie melempar sederet kritik tajam ke SBY. Serangan itu dijawab Partai Demokrat dengan sindiran.
Isu di Demokrat sedang gaduh dibicarakan. Suara Ruhut Sitompul terdengar lagi. Eks Demokrat yang kini di PDIP ini mengungkap adanya iuran tertentu.
Marzuki Alie mengancam akan membongkar kejelekan AHY jika dilibatkan dalam isu kudeta. Wasekjen PD, Ossy, menegaskan isu kudeta ini bukan masalah internal PD.