
Gagal Mendarat di Bulan, India Mau ke Venus
Gagal mendarat di Bulan tidak membuat India berhenti melakukan eksplorasi luar angkasa. India malah lebih berani dan menyasar destinasi baru, ke Venus.
Gagal mendarat di Bulan tidak membuat India berhenti melakukan eksplorasi luar angkasa. India malah lebih berani dan menyasar destinasi baru, ke Venus.
Banyak yang memuji upaya ambisius India tersbut walaupun suara nyinyir juga bermunculan.