detikTravelRabu, 10 Feb 2021 17:57 WIB
Sambut Imlek, Ancol Gelar Atraksi Barongsai di Dalam Air
Atraksi barongsai dalam air atau underwater digelar di kawasan Ancol, Jakarta. Aksi itu diselanggarakan dalam rangka menyambut Tahun Baru Imlek.












































