
Ketua DPRD Jepara Meninggal Positif COVID-19, Ruangannya Disterilkan
Ketua DPRD Jepara Imam Zusdi Ghozali meninggal dunia positif COVID-19 pada Sabtu (1/8). Kini ruangannya di gedung DPRD Jepara ditutup dan disterilkan.
Ketua DPRD Jepara Imam Zusdi Ghozali meninggal dunia positif COVID-19 pada Sabtu (1/8). Kini ruangannya di gedung DPRD Jepara ditutup dan disterilkan.
Ketua DPRD Jepara Imam Zusdi Ghozali meninggal dunia pagi ini di RSPAD Jakarta. Ia meninggal akibat terinfeksi virus Corona (COVID-19).