detikInetJumat, 19 Jan 2024 08:32 WIB Pengakuan Twitter/X ke Kominfo soal Konten Judi Online Kementerian Kominfo sempat mengirimkan teguran keras terhadap Twitter/X terkait iklan judi online. Platform milik Elon Musk itu mengaku kecolongan.