
Indonesia International Book Fair 2021 Bangkit di Tengah Pandemi, Digelar Hibrid
Gelaran Indonesia International Book Fair 2021 resmi dibuka kemarin. Lebih dari 60 acara digelar secara daring dan luring.
Gelaran Indonesia International Book Fair 2021 resmi dibuka kemarin. Lebih dari 60 acara digelar secara daring dan luring.
IKAPI Awards 2021 memberikan penghargaan lifetime achievement kepada mendiang sastrawan Toety Heraty di hari pembukaan IIBF 2021.