detikJabarSabtu, 30 Apr 2022 15:30 WIB Bantal Keselamatan Dipasang di Jalur Alternatif Mudik Ibun Sejumlah titik tikungan dan turunan di jalur alternatif Kamojang, Kecamatan Ibun, Kabupaten Bandung rawan kecelakaan lalu lintas. Bantalan pun dipasang.