detikInetRabu, 17 Mei 2023 07:16 WIB Wujud Pixel Fold, HP Lipat Pertama Google Google telah resmi meluncurkan ponsel layar lipat pertamanya, Pixel Fold di ajang Google I/O. Begini wujud dan spesifikasinya.