detikNewsKamis, 15 Jun 2023 16:35 WIB Gugatan Honor Pengacara Rp 10 Miliar Anita Kolopaking Vs Eks Ketua BPK Kandas Anita meminta Hadi melunasi honor terkait gugatan praperadilan Hadi Poernomo yang dikabulkan PN Jaksel. Anita mengklaim Rp 10 miliar.