detikFinanceSabtu, 31 Jul 2021 13:00 WIB Awas! Beredar Surat Palsu Pengangkatan CPNS 2021 BKN meminta masyarakat untuk berhati-hati karena beredarnya surat palsu yang mengatasnamakan Kepala BKN Bima Haria Wibisana terkait pengangkatan CPNS 2021.