
Sempat Sakit, Jet Li: Aku Bukan Superhero
Jet Li sempat mengalami sakit hipertiroid sejak 2010 dan membuat fisiknya berubah. Ia pun merasa begitu tersiksa dan moodnya berantakan karena penyakit itu.
Jet Li sempat mengalami sakit hipertiroid sejak 2010 dan membuat fisiknya berubah. Ia pun merasa begitu tersiksa dan moodnya berantakan karena penyakit itu.
Hipertiroid penyakit apa? Mengingat kondisi tersebut sempat diidap oleh selebriti Indra Bruggman hingga kerap merasa ketakutan. Ini gejala dan komplikasinya.
Hipertiroid terjadi ketika kelenjar tiroid seseorang memproduksi hormon tiroid secara berlebihan. Berikut penyebab, gejala, dan pengobatan hipertiroid.
Indra Bruggman meraskaan depresi saat dinyatakan idap hipertiroid. Dia menceritakan apa yang dirasakan dan ditakutkan karena hipertiroid.
Selebriti Indra Bruggman mengungkap bahwa dirinya mengidap penyakit hipertiroid. Penyakit apa itu dan apa bagaimana gejala yang muncul?
Masa remaja Mery Pramesti hilang manakala matanya terasa sakit saat terkena cahaya. Bahkan matanya nyaris terlepas. Dia pun rutin berobat di RSU Soetomo.
Usia di atas 60 tahun biasanya lebih berisiko terkena penyakit tiroid. Namun, bukan berarti tiroid tidak bisa menyerang anak-anak bahkan bayi sekalipun.
Jika terjadi gangguan pada tiroid, tidak hanya akan mengganggu fungsi-fungsi tubuh. Tapi, ternyata juga dapat mempengaruhi kejiwaan seseorang.
Banyak yang bilang pengidap hipertiroid tidak boleh makan ikan asin. Tidak sepenuhnya salah, tetapi ada pemahaman yang perlu diluruskan soal itu.
Mitos-mitos tentang berbagai penyakit seringkali bermunculan dan membuat penderitanya semakin resah. Tidak terkecuali mitos-mitos tentang penyakit tiroid.