
Potret Pria Pemegang Rekor Hidung Terpanjang di Dunia
Pria Turki berhasil mencatatkan namanya di Guinness World Records sebagai pria pemilik hidung terpanjang di dunia pada orang yang masih hidup.
Pria Turki berhasil mencatatkan namanya di Guinness World Records sebagai pria pemilik hidung terpanjang di dunia pada orang yang masih hidup.
Pria Turki ditetapkan sebagai orang dengan hidung terpanjang di dunia. Nama dirinya juga telah dicatat oleh Guinness World Records.