
Hari Ini! Jangan Lewatkan Keseruan dHOT Music Day 2019 di Bali
dHOT Music Day 2019 akhirnya tiba. Perayaan musik yang ketiga dari detikcom tersebut bakal digelar di Bali. Yuk, seru-seruan bareng!
dHOT Music Day 2019 akhirnya tiba. Perayaan musik yang ketiga dari detikcom tersebut bakal digelar di Bali. Yuk, seru-seruan bareng!
Setelah dua tahun berturut-turut menambah daftar acara musik di Jakarta, dHOT Music Day tahun ini bakal berbeda. dHOT Music Day 2019 bakal digelar di Bali!
Bagi yang sudah mengikuti akun media sosial detikcom dan detikHOT pasti tahu kabar ini. Sejumlah musisi ramai-ramai melantunkan tangga nada. Ada apa sih?
Di Hari Musik Nasional, Titi DJ mengungkapkan harapannya. Berkiprah selama 33 tahun di industri musik, Titi DJ pun mengenang suka-dukanya menjadi diva.
Drummer Pas Band, Sandy, menjadi salah satu musisi yang gembira dan merayakan adanya Hari Musik Nasional.
Rama 'Nidji' menjadi salah satu musisi yang gembira dengan adanya perayaan Hari Musik Nasional.
Sejak masa pemerintahan Susilo Bambang Yudhoyono, setiap tanggal 9 Maret, para pekerja dan praktisi musik memiliki sebuah hari untuk dirayakan.
Bagi musisi dan pendengar musik, 9 Maret bukan hari biasa. Mereka sama-sama merayakan Hari Musik Nasional sebagai bentuk pengakuan negara untuk eksistensinya.