
Hari Bebas Kendaraan Bermotor Diperingati 22 September, Ini Asal-usulnya
Hari Bebas Kendaraan Bermotor diperingati setiap tahun pada tanggal 22 September. Simak asal-usul peringatannya.
Hari Bebas Kendaraan Bermotor diperingati setiap tahun pada tanggal 22 September. Simak asal-usul peringatannya.
Hari Bebas Kendaraan Bermotor atau World Car Free Day diperingati sebagai inisiatif untuk berhenti mengemudi dan menggunakan alternatif kendaraan bermotor.