
Hari Badak Sedunia 22 September 2023, Simak Serba-serbinya
Tanggal 22 September memperingati Hari Badak Sedunia. Simak serba-serbi peringatan yang bertujuan meningkatkan kesadaran pelestarian lima spesies badak dunia.
Tanggal 22 September memperingati Hari Badak Sedunia. Simak serba-serbi peringatan yang bertujuan meningkatkan kesadaran pelestarian lima spesies badak dunia.
Hari Badak Sedunia merupakan hari penting di bulan September yang diperingati seluruh dunia tentang pentingnya kelestarian lima spesies badak di dunia.