detikTravelSelasa, 06 Sep 2022 15:41 WIB Harga BBM Naik, Harga Sewa Jip Wisata Lereng Merapi Juga Berubah Kenaikan harga BBM berimbas kepada tarif sewa jip wisata Gunung Merapi. Asosiasi Jip Wisata Lereng Merapi (AJWLM) Sleman, Yogyakarta, menyesuaikan tarif sewa.