detikSumutKamis, 23 Nov 2023 04:00 WIB Fantastis! Sebotol Wiski Langka Ini Terjual Hampir Rp 41 M Harga sebotol wiski langka ini cukup fantastis. Dia laku terjual seharga £2,1 juta atau Rp 40,8 miliar.