
DPR Heran, Stok Beras Melimpah tapi Harga Malah Naik
Komisi IV DPR RI mempertanyakan lonjakan harga beras meski stok melimpah. Pemerintah diminta intervensi pasar untuk stabilkan harga beras.
Komisi IV DPR RI mempertanyakan lonjakan harga beras meski stok melimpah. Pemerintah diminta intervensi pasar untuk stabilkan harga beras.
Harga beras per Juni 2025 mengalami kenaikan di semua tingkat, dengan eceran mencapai Rp 14.967/kg.
BPS melaporkan inflasi Juni 2025 sebesar 0,19% bulanan, didorong oleh kenaikan harga beras dan cabai.
Harga beras naik di 163 kabupaten/kota, terutama di zona 3 (Maluku-Papua) hingga Rp 54.000/kg. Pemerintah siapkan bantuan pangan untuk 18,3 juta KPM.
Meski disebutkan oleh Bapanas stok beras di gudang Perum Bulog melimpah, namun harga di berbagai daerah masih tinggi. Termasuk di wilayah Pulau Kalimantan.
Pemerintah diminta segera lepas 4 juta ton stok beras di gudang Bulog untuk stabilisasi harga.
Harga beras terus naik meski stok melimpah. Bapanas ungkap penyebabnya, termasuk kenaikan harga gabah di tingkat petani dan intervensi pemerintah.
Harga beras di Indonesia terus naik, dengan rata-rata nasional beras premium mencapai Rp 15.799/kg.
Harga beras di Indonesia naik signifikan, mencapai Rp 54.000/kg di 163 kabupaten/kota. BPS mengingatkan pentingnya perhatian pemerintah terhadap komoditas ini.
BPS mencatat 163 daerah mengalami kenaikan harga beras pada Juni 2025. Rata-rata harga beras nasional di zona 1 mencapai Rp 14.184/kg.