detikSumutSelasa, 30 Apr 2024 16:31 WIB Harga Bawang Merah di Sumut Terus Melambung, di Toba-Sidimpuan Rp 60 Ribu per Kg Harga bawang merah terus bergerak naik hingga pekan ini. Lonjakan harga mulai terjadi sejak awal April 2024 hingga hari ini.