
5 Hampers Kopi Idul Fitri Ini Cocok untuk Penggemar Kopi
Jelang Lebaran, hampers kopi bisa dijadikan ide untuk dikirim ke penggemar kopi. Selain itu harga hampers kopi ini masih terjangkau.
Jelang Lebaran, hampers kopi bisa dijadikan ide untuk dikirim ke penggemar kopi. Selain itu harga hampers kopi ini masih terjangkau.
Kegemaran minum kopi ternyata bisa jadi inspirasi untuk mendatangkan cuan. Roni, warga Bandung, menjalankan bisnis hampers berisi kopi.