
Muannas: Gugatan Rp 150 T Hadi Pranoto Absurd, Kok PSI Dibawa-bawa?
Hadi Pranoto menggugat politikus PSI, Muannas Alaidid Rp 150 T buntut pelaporan terkait klaim 'obat Corona'. Muannas menilai gugatan Hadi kepada dirinya absurd.
Hadi Pranoto menggugat politikus PSI, Muannas Alaidid Rp 150 T buntut pelaporan terkait klaim 'obat Corona'. Muannas menilai gugatan Hadi kepada dirinya absurd.
Kuasa hukum mengatakan Hadi Pranoto akan menghadiri pemeriksaan soal dugaan penyebaran hoax 'obat Corona' pada 24 September mendatang.
Pengacara menyebut Anji adalah korban penyesatan fakta Hadi Pranoto. Hadi Pranoto disebut memperalat Anji dan media.
Polisi menjadwalkan pemanggilan kedua terhadap Hadi Pranoto terkait dugaan penyebaran berita bohong soal klaim 'obat Corona'. Tapi Hadi saat ini masih sakit.
Hadi Pranoto dikabarkan masuk rumah sakit. Tidak diketahui sakit apa yang diderita, tapi kata pengacara, Hadi Pranoto sempat menjalani rapid test dan swab test.
Selama 10 jam pemeriksaan, Anji dicecar 45 pertanyaan oleh penyidik. Salah satunya pertanyaan terkait kronologi wawancara dengan Hadi Pranoto.
Pemeriksaan diagendakan pukul 10.00 WIB pagi ini.
Hadi Pranoto telah menghebohkan dunia maya minggu ini. Ia mengklaim temuan obat COVID-19 yang kemudian langsung dibantah pihak pemegang izin edar.
Muannas Alaidid dilaporkan balik oleh Hadi Pranoto atas tuduhan pencemaran nama baik. Muannas Alaidid mengaku siap menghadapi pelaporan tersebut.
Pengacara Hadi Pranoto mengaku belum menerima surat panggilan polisi. Namun pengacara memastikan Hadi Pranoto siap penuhi panggilan polisi.