
Ogah Dikarantina Usai dari LN, Guspardi Gaus Kena Tegur Ketua Fraksi
Anggota DPR Guspardi Gaus, mengaku menolak dikarantina setelah pulang dari Kyrgyzstan. Atas perilaku Guspardi tersebut, Ketua Fraksi PAN berikan teguran keras.
Anggota DPR Guspardi Gaus, mengaku menolak dikarantina setelah pulang dari Kyrgyzstan. Atas perilaku Guspardi tersebut, Ketua Fraksi PAN berikan teguran keras.
MKD DPR RI belum bisa mempelajari aduan atas anggota Fraksi PAN Guspardi Gaus karena sedang memberlakukan lockdown usai sejumlah staf terpapar Corona.
"Miskomunikasi saja cuma. Saya di negara tujuan dan di DPR sudah melakukan PCR, hasilnya negatif," kata Guspardi Gaus.
Anggota DPR RI Fraksi PAN Guspardi Gaus diadukan ke MKD DPR. Guspardi diadukan lantaran usai dari luar negeri tak karantina namun hadir fisik rapat di DPR.
"Kritikan sebagian anggota pansus kepada saudaraku, Guspardi Gaus, pada rapat hari ini cukup beralasan," kata Wakil Ketua MKD, Habiburokhman.
"Karena itu, saya kira kita harus gentlemen mengatakan ya meminta maaf kepada masyarakat terkait dengan itu," kata Ketua Fraksi PAN DPR Saleh Partonan Daulay.
Anggota Komisi II DPR RI, Guspardi Gaus, mengaku menolak diisolasi setelah pulang dari Kyrgyzstan. Alasannya, dia ingin ikut mengikuti rapat pansus.
"Sesuai edaran Satgas COVID tentang karantina dan isolasi mandiri, sudah diatur jelas tentang perjalanan luar negeri," kata Sekjen DPR RI Indra Iskandar.
"Harusnya yang dikarantina itu adalah orang-orang yang tinggal di luar negeri," kata Guspardi Gaus.
Legislator PAN, Guspardi Gaus, mengaku heran. Sebab, ini baru pertama kali terjadi di Indonesia.