
Tidak Semua, Ini PNS yang Jadi Prioritas Naik Gaji 2025
Presiden Prabowo Subianto menetapkan kenaikan gaji ASN dalam RKP 2025. Kebijakan ini fokus pada guru, dosen, dan tenaga kesehatan, berlaku sejak 30 Juni 2025.
Presiden Prabowo Subianto menetapkan kenaikan gaji ASN dalam RKP 2025. Kebijakan ini fokus pada guru, dosen, dan tenaga kesehatan, berlaku sejak 30 Juni 2025.
Pemerintah menaikkan anggaran untuk guru dan dosen dari Rp 178,7 triliun menjadi Rp 274,7 triliun dalam R-APBN 2026, kata Menteri Keuangan Sri Mulyani.