detikTravelKamis, 19 Mar 2020 23:27 WIB
Gunung Rinjani Tutup Karena Corona
Taman Nasional Gunung Rinjani menutup diri dari wisatawan. Penutupan destinasi wisata ini jadi yang kesekian akibat wabah virus Corona.
detikTravelKamis, 19 Mar 2020 23:27 WIB
Taman Nasional Gunung Rinjani menutup diri dari wisatawan. Penutupan destinasi wisata ini jadi yang kesekian akibat wabah virus Corona.
detikTravelJumat, 21 Feb 2020 20:15 WIB
Muncul wacana pembangunan hotel atau glamping di kawasan Danau Segara Anak di Gunung Rinjani. Gubernur berpesan untuk pembangunan itu.
detikTravelJumat, 21 Feb 2020 08:47 WIB
Gunung Rinjani memang seksi yang menarik pendaki dan pengusaha. Terbaru akan ada layanan hotel semi permanen di Segara Anak dan wisata helikopter.
detikNewsRabu, 05 Feb 2020 13:00 WIB
Kekeramatan Gunung Rinjani akan berakhir pada 2021. Sebab akan ada kereta gantung yang akan berlalu lalang di atas Rinjani yang keramat.
detikTravelMinggu, 02 Feb 2020 11:13 WIB
Gunung Rinjani jadi destinasi populer bagi para pendaki. Sedang musim hujan, traveler yang mau merasakan Rinjani bisa mendaki ke Bukit Anak Dara.
detikTravelRabu, 06 Nov 2019 23:38 WIB
Pendakian ke Gunung Rinjani, Lombok resmi dibuka lagi pada hari ini. Setidaknya ada empat jalur resmi untuk menuju ke puncaknya.
detikTravelRabu, 06 Nov 2019 11:20 WIB
Saat ini jalur pendakian Gunung Rinjani sudah kembali dibuka. Tapi tetap ada beberapa catatan yang perlu diketahui para pendaki.
detikTravelSelasa, 05 Nov 2019 19:29 WIB
Jalur pendakian Gunung Rinjani sempat ditutup akibat kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Kini jalur resmi pendakian tersebut akan segera dibuka lagi.
detikTravelSenin, 21 Okt 2019 16:13 WIB
Kabar sedih dari Gunung Rinjani dan Tambora di NTB. Hutan di gunung-gunungnya terbakar hebat, jalur pendakian pun harus ditutup sementara.
detikNewsSenin, 21 Okt 2019 09:15 WIB
Kebakaran hutan masih terjadi di jalur pendakian Gunung Rinjani. Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (BTNGR) memastikan semua pendaki dalam keadaan selamat.