detikJabarSelasa, 01 Nov 2022 13:00 WIB Gunung Api Kuno di Alaska Bangkit Lagi Usai Tertidur 8 Abad! Setelah ratusan tahun tertidur, sebuah gunung berapi kuno bernama Gunung Edgecumbe, terletak 15 mil di sebelah barat Sitka, Alaska bangun lagi.