detikFoodSabtu, 25 Sep 2021 17:30 WIB 4 Jajanan Jadul Viral Ini Bikin Nostalgia, Ada Gulali Soda hingga Rambut Nenek Akhir-akhir ini banyak sekali jajanan jadul yang kembali digandrungi. Mulai dari gulali dengan soda hingga rambut nenek tengah populer di media sosial.