detikNewsMinggu, 06 Des 2020 18:50 WIB Mari Intip Ruang Rahasia Penyimpanan Vaksin di Jerman Otoritas di Jerman merahasiakan gudang penyimpanan vaksin dengan fasilitas super freezer demi keamanan. Kepolisian juga dilibatkan dalam pendistribusian vaksin.