
Bupati Meranti Kena OTT KPK, Gubernur Riau Minta Pemerintahan Tetap Jalan
Gubernur Riau Syamsuar merespons penangkapan KPK terhadap Bupati Meranti Muhammad Adil. Syamsuar berharap roda pemerintahan tetap berjalan.
Gubernur Riau Syamsuar merespons penangkapan KPK terhadap Bupati Meranti Muhammad Adil. Syamsuar berharap roda pemerintahan tetap berjalan.
Bupati Kepulauan Meranti Muhammad Adil menolak kedatangan Syamsuar ke wilayahnya. Alasan penolakan ini masih misterius.