detikNewsKamis, 09 Jan 2025 03:14 WIB
Belum Tersangkakan Kembali Sahbirin Noor, KPK: Belum Cukup Alat Bukti
KPK menyampaikan alasan belum kembali menetapkan eks Gubernur Kalsel Sahbirin Noor menjadi tersangka. KPK masih mendalami kecukupan alat bukti.











































