
Menjelajah Dasar 'Sumur Neraka' di Yaman, Isinya Tak Terduga
Ilmuwan berhasil mencapai dasar Gua Barhout di Yaman yang dijuluki Sumur Neraka. Gua yang dipercaya sebagai penjara jin ini isinya mengejutkan!
Ilmuwan berhasil mencapai dasar Gua Barhout di Yaman yang dijuluki Sumur Neraka. Gua yang dipercaya sebagai penjara jin ini isinya mengejutkan!
Gua Barhout, gua misterius di tengah padang gurun di Yaman diyakini sebagai tempat para jin dibuang dan dipenjara. Gua ini juga disebut Sumur Neraka. Hiiii...
Penjelajah dari OCET menelusuri Gua Barhout yang dipercaya warga sekitar sebagai penjara bagi jin.