
'Kasih Putih' Mengalun Jelang Penutupan Peti Jenazah Glenn Fredly
'Kasih Putih' menjadi salah satu lagu Glenn Fredly yang paling populer. Sebelum peti jenazah ditutup, ada penghormatan terakhir yang diberikan keluarga.
'Kasih Putih' menjadi salah satu lagu Glenn Fredly yang paling populer. Sebelum peti jenazah ditutup, ada penghormatan terakhir yang diberikan keluarga.
Dalam sebuah video, Glenn Fredly mengaku jika dirinya diperkenalkan dengan dunia musik oleh sang kakek.
"Sejak semalam saya mencari tahu apa yang salah, dia itu terlalu baik. Selalu memikirkan orang lain dulu dibanding dirinya," kenang Tompi.
Glenn Fredly meninggal dunia. Pelantun Sedih Tak Berujung ini meninggal di usia 44 tahun di rumah sakit Setia Mitra Fatmawati akibat meningitis.
Aura Kasih ikut kehilangan atas kepergian mantan kekasihnya, Glenn Fredly. Ia menyebut ada sebuah lagu Glenn yang menjadi inpirasinya menulis buku.
Tak hanya pernah mengeluarkan album religi 'Hidayah', Glenn Fredly ternyata pernah melantunkan Sholawat Badar. Begini merdunya Sholawat Badar Glenn Fredly.
Glenn Fredly meninggal dunia lantaran penyakit yang diidapnya. Ungkapan duka kali ini datang dari mantan kekasih Glenn, Nola 'B3'.
Terpantau Tompi juga terlihat melayat. Dia mengenakan baju kemeja hitam dan bawahan hitam, bermasker serta topi pet hitam.
Ibadah pelepasan Glenn Fredly hanya diperuntukan bagi keluarga terdekat. Ibadah pelepasan dilangsungkan di Gereja Sumber Kasih.
Musisi Glenn Fredly meninggal dunia pada Rabu (8/4/2020) akibat meningitis yang diidapnya. Lantas siapa saja yang rentan terkena meningitis?