
Tim Genesis Dogma Esports Dapat 'Suntikan' Baru
Genesis Dogma Esports Entertainment mendapatkan sokongan baru untuk memperkuat tim. Hal ini diharapkan bisa membuat tim mereka mampu bersaing di internasional.
Genesis Dogma Esports Entertainment mendapatkan sokongan baru untuk memperkuat tim. Hal ini diharapkan bisa membuat tim mereka mampu bersaing di internasional.
Smartfren menggandeng tim Genesis Dogma untuk membesut program edukasi virtual guna memperkenalkan potensi dunia eSports di Tanah Air.