detikNewsSelasa, 28 Jan 2025 15:34 WIB Prabowo Tegaskan Segaris dengan Malaysia Dukung Kemerdekaan Palestina Presiden Prabowo Subianto menegaskan RI satu sikap dengan Malaysia dalam mendukung gencatan senjata di Gaza terus dilakukan.