detikSumutKamis, 10 Jul 2025 14:10 WIB McTominay Tak Sabar Main Bareng De Bruyne di Napoli Scott McTominay menyambut Kevin De Bruyne di Napoli dengan semangat. Kehadirannya diyakini akan meningkatkan ambisi tim setelah meraih scudetto.