
Aksi Tipu-tipu Jualan Game Palsu, Gamer Ini Raup Rp 1,4 Miliar
Gamer bernama Enrico Ricciardi, jadi bulan-bulanan komunitas kolektor game lawas karena menjual game palsu. Hasil menipunya sampai Rp 1,4 miliar.
Gamer bernama Enrico Ricciardi, jadi bulan-bulanan komunitas kolektor game lawas karena menjual game palsu. Hasil menipunya sampai Rp 1,4 miliar.
Sejumlah permainan lawas mulai mendapat sentuhan modern. Akankah ini bakal jadi tren di kalangan para pengembang?
Visual game 16 bit memang cukup unik. Nah bagaimana seandainya jika karakter game tersebut hadir di dunia nyata?
Beragam emulator game jadul seru bisa didownload ke ponsel. Lewat aksesori ini, pengalaman bermain game retro dijamin akan lebih seru.
Tren menggarap ulang game jadul ke dalam konsol next-gen sedang marak di kalangan developer. Lalu apa jadinya jika yang digarap malah sebaliknya?
Ingat Max Payne? Game ini mentereng di awal 2000-an. Namun Sony membuka kesempatan bagi yang mau bernostalgia, Max Payne dipastikan bangkit kembali di PS4.
Square Enix akhirnya resmi merilis Final Fantasy 9 untuk Android dan iOS. Untuk bisa memainkan game ini, handset Anda harus menyediakan ruang penyimpanan besar.
Generasi yang masa remajanya di awal 2000-an, sangat akrab dengan game berbasis Flash. Ditutupnya Yahoo Games, mungkin akan membuat mereka merasa kehilangan.