detikSulselKamis, 09 Feb 2023 19:40 WIB Whatsapp Jajal 3 Fitur Baru, Ada Transkripsi Pesan Suara Whatsapp berencana menambah 3 fitur baru yang akan semakin memudahkan pengguna. Salah satunya adalah transkripsi pesan suara.