detikJabarSelasa, 28 Nov 2023 20:00 WIB Sinopsis Film Arsenal: Dua Bersaudara Melawan Kerasnya Kehidupan Kriminal Film Arsenal akan tayang di Bioskop Trans TV, Selasa 28 November 2023 pukul 23.00 WIB. Simak sinopsis film Arsenal yang rilis tahun 2017 berikut ini.