
8 Koleksi Fbudi di Jakarta Fashion Week 2025 Hadirkan Tenun Suku Bugis
Desainer Fbudi menampilkan koleksi busana terbaru bertajuk 'Dialektika' untuk Cita Tenun Indonesia, di Jakarta Fashion Week 2025. Berikut koleksi Fbudi.
Desainer Fbudi menampilkan koleksi busana terbaru bertajuk 'Dialektika' untuk Cita Tenun Indonesia, di Jakarta Fashion Week 2025. Berikut koleksi Fbudi.
Kali ini para perancang ditantang untuk membawakan tenun dari Sumatera Barat, Sulawesi Tenggara, dan Kalimantan Barat bertema Dialektika.