
Wanita di Jerman Bikin Es Kepal Milo Pakai Salju, Apa Aman Dimakan?
Bukan pakai es serut, wanita ini bikin es kepal Milo pakai salju yang menumpuk di rumahnya. Namun, apakan aman dikonsumsi? Ini penjelasannya.
Bukan pakai es serut, wanita ini bikin es kepal Milo pakai salju yang menumpuk di rumahnya. Namun, apakan aman dikonsumsi? Ini penjelasannya.
Es kepal Milo adalah kudapan manis yang hits di negeri jiran. Sekelompok pemuda Malaysia pun bereksperimen bikin es kepal Milo dari salju ketika di luar negeri.