detikFoodSelasa, 27 Feb 2018 08:24 WIB Ada Kesalahan Jumlah Kaki, Emoji Lobster Direvisi Desain emoji makanan dibuat teliti agar menyerupai asli. Karenanya saat jumlah kaki lobster salah, desain emoji hewan laut ini direvisi.