
Dicium Brigitte Macron dan BTS Lain Ajeng Kamaratih di Jamuan Presiden Prancis
Ajeng Kamaratih dipercaya jadi MC jamuan Presiden Prancis, Emmanuel Macron. Ia membagikan beberapa momen BTS atau di balik layar acaranya.
Ajeng Kamaratih dipercaya jadi MC jamuan Presiden Prancis, Emmanuel Macron. Ia membagikan beberapa momen BTS atau di balik layar acaranya.
Presiden Prancis Macron berkunjung ke Indonesia dan bertemu dengan Presiden Prabowo. Saat kunjungan itu, beragam momen kemesraan antara ia dan istrinya terjadi.
Presiden Prancis Emmanuel Macron bersama Istrinya mengunjungi Indonesia pada 27-29 Mei kemarin. Momen itu turut dipamerkan Macron.
Di tangga pesawat yang terparkir di Bandara Yogyakarta Internasional Airport, Presiden Prancis Emmanuel Macron memberikan gestur kiss bye.
Presiden Prabowo Subianto tiba di YIA untuk mendampingi Presiden Prancis Macron. Mereka akan mengunjungi Akmil dan Candi Borobudur, kemarin.
Presiden Prancis Emmanuel Macron mengunjungi Candi Borobudur, didampingi Prabowo. Kunjungan ini menandai kerjasama strategis di sektor Ekonomi Kreatif.
Presiden Prabowo dan Emmanuel Macron mengunjungi Candi Borobudur. Macron mengagumi candi tersebut sebagai simbol peradaban yang besar.
Emmanuel Macron terkesan melihat Candi Borobudur. Macron berkeliling lantai teratas candi bahkan sampai mencoba berupaya menyentuh patung Buddha di dalam stupa.
Presiden Macron menegaskan kemitraan budaya Prancis-Indonesia berfokus pada warisan dunia dan industri kreatif, mendukung inovasi dan pelestarian budaya.
HNW menambahkan, Macron akan membuat komunike bersama Arab Saudi pada bulan Juni yang akan datang untuk mengakui Palestina sebagai negara merdeka dan berdaulat.