detikFinanceRabu, 23 Jul 2025 10:00 WIB Digitalisasi Dorong UMKM Kecap Asal Malang Tembus Pasar Ekspor Kecap sehat tanpa bahan kimia buatan UMKM Malang ini menembus pasar ekspor. Berkat digitalisasi, produksinya naik lebih dari tiga kali lipat dalam 5 tahun.