
Foto Bareng Dua Lipa, Giorgino Abraham Bikin Nangis Netizen
Postingan Instagram teranyar Giorgino Abraham membuat banyak sahabat maupun netter lainnya menangis.
Postingan Instagram teranyar Giorgino Abraham membuat banyak sahabat maupun netter lainnya menangis.
Dua Lipa tampil dalam sebuah acara di kawasan BSD pada malam tadi. Meski hanya 18 jam di Indonesia, ia tetap happy dan tampil maksimal di acara tersebut.
Dua Lipa baru saja tampil di Jakarta, tepatnya di ICE BSD, malam lalu, Selasa (26/3/2019). Pelantun 'New Rules' tampil seksi dibalut setelan bergaya maskulin.