SepakbolaRabu, 04 Okt 2023 08:50 WIB Mampukah Milan Menembus Benteng Dortmund? AC Milan paham kesulitan macam apa yang menanti di markas Borussia Dortmund. Sudah lama sekali Dortmund tak kalah di rumahnya sendiri.