detikJabarKamis, 09 Okt 2025 20:00 WIB
Ragam Suara Kepala Daerah di Jabar soal Gerakan Poe Ibu
Gerakan Poe Ibu yang digagas Gubernur Jabar Dedi Mulyadi menuai beragam reaksi, termasuk dari bupati dan wali kota di Jabar.
detikJabarKamis, 09 Okt 2025 20:00 WIB
Gerakan Poe Ibu yang digagas Gubernur Jabar Dedi Mulyadi menuai beragam reaksi, termasuk dari bupati dan wali kota di Jabar.
detikJabarKamis, 09 Okt 2025 13:54 WIB
Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, mendukung program Rereongan Sapoe Sarebu. Ia imbau warga menyisihkan Rp 1.000/hari, sambil menunggu regulasi teknis.
detikJabarSelasa, 07 Okt 2025 18:30 WIB
Wali Kota Cirebon, Effendi Edo, menanggapi kebijakan donasi Rp1.000 per hari dari Gubernur Jabar. Pemkot Cirebon akan kaji sebelum penerapan.
detikJabarSenin, 06 Okt 2025 21:43 WIB
Pemkab Majalengka mendukung program Gerakan Rereongan Sapoe Sarebu, donasi Rp1.000 per hari. Bupati Eman Suherman menekankan pentingnya kepedulian sosial.
detikJabarSenin, 06 Okt 2025 19:15 WIB
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi luncurkan Gerakan Rereongan Sapoe Sarebu, mengajak ASN dan masyarakat menyisihkan Rp1.000/hari untuk kebutuhan darurat.
detikJabarSenin, 06 Okt 2025 18:26 WIB
Pemprov Jabar imbau donasi Rp 1.000 sehari untuk membantu sesama. Warga Selaawi telah jalankan program serupa, Gerbu, dengan saldo Rp 100 juta.
detikJabarSenin, 06 Okt 2025 15:30 WIB
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi meluncurkan gerakan Rereongan Sapoe Sarebu, mengajak masyarakat menyisihkan Rp1.000/hari. Namun, program ini menuai kritik warga.
detikJabarSenin, 06 Okt 2025 11:30 WIB
Pemerintah Jabar mengimbau masyarakat menyisihkan Rp1.000/hari melalui Gerakan Poe Ibu untuk membantu pendidikan dan kesehatan. Partisipasi sukarela.
detikFinanceSelasa, 30 Sep 2025 12:20 WIB
Tahir Foundation memberikan bantuan Rp 8,3 miliar untuk Palestina. Dana ini akan memperkuat layanan kesehatan dan logistik.
detikBaliSenin, 22 Sep 2025 17:49 WIB
Ombudsman Bali mengizinkan ASN dan PPPK melapor jika mendapat sanksi terkait donasi bencana. Transparansi dana kebencanaan juga ditekankan.